Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2018

Event Launching OPPO F5 with FBB

Halo Semuaaa.. Hari selasa 16 Januari 2018 lalu, sepuluh orang member FBB berkesempatan menghadiri acara launching Oppo F5 di Banjarmasin yang diadakan oleh pihak Oppo dan Liputan 6. Selain dihadiri oleh blogger, event ini juga dihadiri oleh komunitas banua lainnya yang rata-rata cewek semua. Registrasi acara dimulai sekitar pukul 3 sore. Dan kami berkesempatan untuk foto-foto narsis dulu sebelum itu. Sekitar jam 4 sore acara pun dimulai. Seneng ga sih? Seneng banget lah.. Acara yang berlokasi di Hotel Mercure Banjarmasin ini mengangkat tema “Oppo F5 Perfect Companion For Travellers”. Para nara sumber dari event Oppo ini antara lain adalah : 1. Mas Aryo Meidianto Aji, selaku PR Manager Opo Indonesia sebagai pembicara di sesi pertama. Beliau memperkenalkan tentang fitur-fitur dari Oppo F5. 2. Yus Lianson, selaku kanal Tech & News Liputan 6 sebagai pembicara sesi kedua yang menjelaskan fitur-fitur canggih yang tersemat pada Oppo F5 dari sudut pandang p

Event Flash Blogging 'Bijak Bersosial Media' bersama KOMINFO

Halo Semuaaa.. Siapa sih yang menolak jika dapat undangan langsung dari Keminfo? Pastinya tidak ada yang menolak ya.. Hal ini juga yang para member FBB rasakan kala mendapat undangan untuk menghadiri event ‘Bijak Bersosial Media’ dari Keminfo pada hari Jum'at tanggal 13 Oktober 2017 di Hotel Mercure Banjarmasin. Selain dihadiri oleh FBB, event ini juga dihadiri oleh Blogger Banua. Blogger Banua juga merupakan komunitas blogger terbesar di Kalimantan Selatan. Jumlah peserta blogger dari event ini adalah sekitar 50 blogger dan 6 orang diantaranya adalah member FBB. Acara ini di isi oleh beberapa nara sumber, diantaranya adalah : Akhmad Riannor Asrari Fuadi, beliau adalah penulis blog dari asraripuadi.net. Beliau mengisi materi tentang ‘Teknik menulis Kreatif’ Bapak Andoko Darto, beliau dari Tim Komunikasi Kepresidenan dan mengisi materi tentang kegiatan positif yang telah dilakukan oleh pemerintah. Bapak Sukardi Rinakit, beliau adalah penulis pidato presi

Event Gosh Birthday Bash

Haloo Semuaa... Setiap event Ulang Tahun itu memang menyenangkan ya. Pastilah kita terbayang dengan hadiah, balon, kartu ucapan dan pesta. Nah, itu pula yang terjadi ketika para member FBB diundang untuk menghadiri event Gosh Birthday Dash di Duta Mall Banjarmasin. Event yang dihadiri oleh kebanyakan remaja ini sangat menyenangkan. Bagaimana Tidak? Ada Cosplay hingga perlombaan yang berhadiah berbagai produk Gosh yang sangat kece. Bukan hanya itu, yang paling menyenangkan bagi semuanya adalah All Item produk gosh diskon 20%. Wah, kapan lagi? Para member FBB sangat antusias mengikuti event ini hingga selesai. Selain dapat meet up satu sama lain, para member juga dapat merasakan kembali suasana nyamannya menjadi anak muda lagi karena menonton perlombaan itu sangat fun. Event Gosh juga dihadiri oleh para Selebgram dan para model. Waw, jika melihat mereka rasanya hal ini dapat kami jadikan inspirasi untuk mengetahui selak beluk dunia selebgram

FBB 1st Birthday and Gathering With Wardah

Hallo, semuaa.... Perlu diketahui bahwa  FBB didirikan pada tanggal 6 Oktober 2016 oleh Ruli dan Rima. Nah, Pada tanggal 6 Oktiber 2017 FBB merayakan ulang tahun pertama. Sebagai komunitas yang masih tergolong sangat muda FBB mulai berinisiatif untuk membentuk komunitas yang lebih serius dengan membentuk event pertama di Ulang Tahunnya yang ke-1. Tidak tanggung-tanggung, Brand Wardah hadir sebagai sponsor dari acara ulang tahun FBB. Kami sebagai komunitas blogger yang terbilang kecil saat itu tentu sangat senang sekali. Kami lalu mengadakan give away untuk meramaikan event Ulang Tahun FBB yang pertama ini. Wardah dan FBB mengadakan Beauty Class pafa tanggal 22 Oktober 2017. Bisa dibayangkan betapa antusiasnya para member FBB mengikuti event ini. Kami dapat belajar bermake up bersama sembari mengobrol renyah hingga berjam-jam lamanya. Terakhir, kami tidak lupa untuk memotong kue bersama dan berfoto bersama. Melalui event pertama ini, para member FBB mulai akrab sa

[Collab Februari] Kisah Romantis

Assalamu'alaikum Bulan Februari kembali lagi dengan blog collab, kali ini tema "kisah romantis" *uhuk. Tulisan kami dalam collab ini bukan tentang Val-day ya, hihi *so sorry, big no. Berikut member-member yang ikutan collab bulan ini, semoga menginspirasi ya: Ruli Retno Apa kalian tau kisah cinta pesohor negeri ini yang memulainya tanpa pacaran dan berakhir dengan pernikahan indah sampai maut memisahkan mereka masih setia dengan pasangannya? Kalo belum tau, silakan baca  Kisah Romantis Pesohor Negeri Ini  yang sudah ditulis oleh mba Ruli ini. Rindang Tergolong baru di FBB, tapi mba Rindang sudah aktif mengikuti collab dan share link setiap pekan. Kali ini dia memilih mengisahkan perjalanan cintanya yang selalu mengambil momen di bulan Agustus. Ada apa dengan Agustus? Here is the sweet memory on August Story Leha Member yang juga rajin ikut blog collab ini memilih judul Lagu Romantis Pernikahan Saya untuk mengingat setiap lagu yang berkesan dan bermakna s